MENGUBAH DUNIA DARI SEBUAH KISAH INSPIRATIF Komunitas Semut Merah berawal dari ide seorang pelajar dari sebuah Perkumpulan Pelajar Indonesia (PPI), yaitu merangkul sebuah komunitas independen dari kisah inspiratif dan kreatif. Dengan misi ini terdapat keinginan membentuk wadah penulisan dari kisah-kisah dari pelajar Indonesia khususnya dan masyarakat Indonesia umumnya yang ada di seluruh penjuru dunia. SEMUT […]