LABUAN BAJO, — Presiden Joko Widodo membuka Pertemuan Para Pemimpin Perwakilan Kepemudaan atau ASEAN Youth di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Rabu 10 Mei 2023. Pertemuan yang berlangsung di Komodo Ballroom, Meruorah Convention Center itu dihadiri oleh 21 delegasi pemimpin pemuda dari 10 Negara Asia Tenggara ditambah Timor Leste. Diantaranya, Vietnam, Malaysia, […]